Senin, 07 November 2011

Koprol Karya Anak Negeri Sendiri

Jejaring sosial kreasi anak negeri ini mulai digemari. Maklum, jejaring sosial berbasis tempat ini memungkinkan orang lain tahu di mana Anda berada.
Koprol sedang naik daun. Jejaring sosial ini makin digemari, khususnya anak-anak muda. Selain bisa menulis status, Anda juga bisa menunjukkan di mana sedang berada. Inilah kelebihan Koprol dibanding jejaring soasial lainnya, seperti Twitter dan Purk.

Jelajah negeri koprol – social networking made in anak negeri

Jelajah negeri internet episode 1, ke negeri “KOPROL” sebuah negeri ( baca situs ) pertemanan buatan anak negeri yang baru saja di akuisisi oleh Yahoo.com. Sudah punya account facebook, tentulah setiap anak muda bahkan orang tua punya facebook, seperti kita tahu facebook itu asyik buat apa saja, bahkan banyak dari kita bertemu kawan lama di facebook, juga bertemu kawan baru. Namun kali ini kita tidak akan menjelajahi negeri facebook, tapi negeri sejenisnya yang bernama koprol.

kelebihan dan kekurangan koprol 
 

Koprol merupakan jejaring sosial berdasarkan lokasi yang ditujukan untuk kota-kota di Indonesia. Koprol juga dapat memberitahu lokasi sesama pengguna Koprol serta menghubungkan sesama penggunanya yang berada ditempat yang sama. Jejaring sosial ini menggunakan metode berbasis lokasi. Di sini ponsel pengguna dapat bersifat seperti GPS (Global Positioning System) tanpa aplikasi GPS dari ponsel itu sendiri. Koprol menyediakan sejumlah pilihan tempat dimana penggunanya bisa check-in di lokasi tersebut. Setelah masuk log, di sini pengguna bisa melihat siapa saja anggota lain yang sedang berada di lokasi yang sama.
Berikut adalah kelebihan (keunggulan Koprol dari jejaring sosial lainnya) dan kekurangan (kelemahan Koprol dilihat dari fungsinya dan juga perbandingan dengan jejaring sosial sejenis lainnya):
Kelebihan Koprol

Keunggulan Koprol dibanding Twitter dan Plurk


Terima kasih mas ano@nymous.com yang telah kritis menanyakan keunggulan koprol dibandingkan dengan twitter dan plurk. Ini adalah pendapat sendiri yang merasa nyaman dengan fitur-fitur yang ada di koprol.
Oke langsung aja ya….

Apa itu Koprol????

Koprol, atau sekarang yang dikenal dengan Yahoo! Koprol, merupakan jejaring sosial berdasarkan lokasi yang ditujukan untuk kota-kota di Indonesia. Koprol memberitahu lokasi sesama pengguna Koprol serta menghubungkan sesama penggunanya yang berada ditempat yang sama. Jejaring sosial ini menggunakan metode berbasis lokasi. Di sini ponsel pengguna dapat bersifat seperti GPS (Global Positioning System) tanpa aplikasi GPS dari ponsel itu sendiri. Koprol menyediakan sejumlah pilihan tempat dimana penggunanya bisa check-in di lokasi tersebut. Setelah masuk log, di sini pengguna bisa melihat siapa saja anggota lain yang sedang berada di lokasi yang sama.